Cara Menggunakan Smartphone Android Sebagai Modem untuk Koneksi Internet Pada PC atau Laptop dengan Konektor Kabel USB
Smartphone Android sesuai dengan namanya smartPhone yaitu phone yang pintar atau cerdas. Bermacam-macam aplikasi dapat terintegrasi di dalamnya. Selain itu Smartphone ini juga dapat berfungsi sebagai modem, syaratnya yang pertama adalah adanya kuota internet pada kartu yang digunakan dan yang kedua adalah sudah terintegrasinya/terkoneksinya antara smartphone tersebut dengan PC/Laptop. Bagaimana caranya agar smartphone ini bisa… Read More »